Ada banyak cara untuk mengubah tema line dengan gratis. Namun disini saya akan memberikan tutorial cara untuk mengganti tema line secara gratis dan mudah. Oleh karena itu, kita membutuhkan sebuah aplikasi. Aplikasi yang digunakan kali ini adalah LINE Theme Changer. Aplikasi ini berfungsi untuk mengganti Tema Line dengan cara tertentu. Namun aplikasi ini hanya akan berjalan di Android versi 4.x.x atau ICS dan keatas.
Cara kerja aplikasi ini adalah hanya mengubah file tema berbayar yang di timpa ke file tema yang gratis. Pertama kita akan mendownload aplikasi Theme Changer. Selanjutnya kita dibutuhkan untuk mendownload Tema LINE yang ingin digunakan. Setelah didapata kita tinggal memasukkan Tema line yang diinginkan ke aplikasi Theme Changer.
Klik Disini untuk Tutorial Lengkap
Tolong Klik Iklan dibawah ini untuk mengapresisi Tulisan ini